HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA DENGAN BENTUK KEKERASAN TERHADAP ANAK
Abstract
Parents occupy a very important position in child development. Aside from being an educator,
parents also act as child protectors from other forms of violence. However, in reality parents
sometimes become perpetrators of child abuse with a reason to discipline. This study aims to
determine the relationship between the level of education of parents about children with forms of
violence against children. The research method is a correlation with the location of research in
three cities in Riau Province. The location of the study was conducted in Bengkalis Regency,
Indragiri Hilir Regency and Pekanbaru City. The technique of determining the location of the study
using a multi stage cluster. The sampling technique with quota random sampling with a total of
300 people. The level of education of parents is grouped through the latest education, ranging
from elementary schools, junior high schools, high schools and universities. The results of this
study there is a very significant relationship between the level of education of parents with forms
of violence against children. With an F value of 0.348 and a probability of sig 0.00 means that
there is a significant relationship between the level of education of parents with forms of violence
in children.
pendidik, orang tua juga berperan sebagai pelindung anak dari bentuk-bentuk kekerasan. Namun,
kenyataannya orang tua terkadang menjadi pelaku kekerasan pada anak dengan alasan untuk
mendisiplinkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan tingkat pendidikan orang
tua tentang anak dengan bentuk kekerasan terhadap anak. Metode penelitian merupakan korelasi
dengan lokasi penelitian di tiga kota di Provinsi Riau. Lokasi penelitian dilakukan di Kabupaten
Bengkalis, Kabupaten Indragiri Hilir dan Kota Pekanbaru. Teknik penentuan lokasi penelitian
menggunakan multi stage cluster. Teknik pengambilan sampel dengan quota random sampling
dengan jumlah 300 orang. Tingkat pendidikan orang tua dikelompokkan melalui pendidikan
terakhir, mulai dari Sekolah Dasar, Sekolah Menengah Pertama, Sekolah Menengah Atas dan
Perguruan Tinggi. Adapun hasil dari penelitian ini terdapat hubungan yang sangat signifikan
antara tingkat pendidikan orang tua dengan bentuk kekerasan terhadap anak. Dengan nilai F
0,348 dan probabilitas sig 0,00 artinya terdapat hubungan yang signifikan antara tingkat pendidikan
orang tua dengan bentuk kekerasan pada anak.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Almasdi Syahza. 2016. Metodologi Penelitian.
Pekanbaru : UR Press
Badan Pusat Statistik. 2018. Indikator Pendidikan.
https://www.bps.go.id/statictable/2010/03/
/1525/indikator-pendidikan-1994-
html, diakses 5 Oktober 2018
Bagong Suyanto. 2013. Masalah Sosial Anak.
Jakarta: Prenada Media Grup
http://bankdata.kpai.go.id/tabulasi-data/datakasus-
per-tahun/rincian-data-kasusberdasarkan-
klaster-perlindungan-anak-2011-
, diakses 2 Oktober 2018
Indah Utami. 2014. Hubungan kematangan emosi
ibu dengan kekerasan verbal dan fisik pada
anak usia sekolah di SD Negeri 11 Indralaya.
https://media.neliti.com/media/publications/
-ID-hubungan-kematangan-emosi-ibudengan-
kek.pdf. Diakses 4 Oktober 2018
Mahmud. Pendidikan Agama Islam dalam
Keluarga. Jakarta: Akademia Permata, 2013
Mohammad Takdir Ilahi. 2013. Quantum Parenting.
Yogyakarta: Katahati
Praditama. 2015. Kekerasan Terhadap Anak
Dalam Keluarga Dalam Perspektif Fakta
Sosial. Jurnal Ilmiah Pendidikan Sosial Ant
Vol 5, No.2 http://jurnal.fkip.uns.ac.id/
index.php/sosant/article/view/8832/6439,
Diakses 2 Oktober 2018
Siti Maryam. 2017. Gambaran Pendidikan Orang
Tua Dan Kekerasan Pada Anak Dalam
Keluarga Di Gampong Geulanggang Teungoh
Kecamatan Kota Juang Kabupaten Bireuen.
Jurnal Gender Equality Vol.3, No.1. http://
www.jurnal.ar-raniry.ac.id/index.php/equality/
article/view/1949/1453. Diakses 4 Oktober
Syaiful Bahri Djamarah. 2014. Pola Asuh Orang
tua dan komunikasi dalam keluarga. Jakarta:
Rineka Cipta
Tholhah Hasan. 2012. Pendidikan Anak Usia Dini
dalam Keluarga. Jakarta: Mitra Abadi Press
Tim Visi Yustisia. 2016. Konsolidasi Undang-
Undang Perlindungan Anak No 35 Tahun
tentang Perubahan Atas Undangundang
Nomor 23 Tahun 2002 Tentang
Perlindungan Anak. Jakarta: Visimedia
Yuni Fitriana. 2015. Faktor-Faktor Yang
Berhubungan Dengan Perilaku Orang Tua
Dalam Melakukan Kekerasan Verbal
Terhadap Anak Usia Pra Sekolah. Jurnal
Psikologi Undip Vol. 14 No.1, hal 81-93.
https://media.neliti.com/media/publications/
-ID-faktor-faktor-yang-berhubungandengan-
pe.pdf. Diakses tanggal 3 Oktober
DOI: http://dx.doi.org/10.33578/jpsbe.v7i2.6522
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 1970 Jurnal Educhild : Pendidikan dan Sosial
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.